Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Inter Milan Tak Akan Paksa Lukaku Cepat Sembuh Demi Real Madrid

By Sri Mulyati - Sabtu, 31 Oktober 2020 | 20:40 WIB
Penyerang andalan Inter Milan, Romelu Lukaku, dikonfirmasi mengalami cedera paha. (TWITTER.COM/IINTERCLUBKS)

Baca Juga: Van de Beek Kagumi Rashford Sejak Pertama Datang ke Man United

Penyerang mereka yang lain, Alexis Sanchez, juga belum bisa tampil melawan Real Madrid.

Sanchez masih belum pulih dari cedera yang ia dapat saat membela tim nasional Chile untuk Kualifikasi Piala Dunia 2022.

Conte pun harus memutar otak agar timnya bisa maksimal saat berjumpa dengan Real Madrid.

Satu hal yang pasti, Conte tidak akan memperburuk keadaan anak asuhannya dengan mempercepat waktu pemulihan mereka.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P