Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Pemain Keturunan Buat Persaingan di Timnas U-19 Indonesia Semakin Berat

By Abdul Rohman - Selasa, 3 November 2020 | 06:45 WIB
Gelandang timnas U-19 Indonesia, Muhammad Kanu Helmiawan saat perkuat Skuad Garuda Nusantara melawan Makedonia Utara, Rabu (14/10/2020). (Media PSSI)

"Dari persaingan anak (pemain) lokal saja kami sudah berat," kata Kanu saat ditemui BolaSport.com di Senayan, Jakarta Pusat, Senin (2/11/2020).

"Ditambah pemain keturunan yang punya pengalaman main di Eropa pasti makin jauh lebih berat," sambung pemain yang berposisi sebagai gelandang.

Sementara itu, pemain timnas U-19 Indonesia saat ini diberikan waktu libur selama beberapa hari.

Baca Juga: Kompetisi Tidak Ada, Eks Pemain Arema FC Jualan Baju

Jack Brown dan kawan-kawan tiba di Jakarta pada Selasa (27/10/2020) seusai TC di Kroasia.

Timnas U-19 Indonesia berada di Kroasia sejak 30 Agustus 2020.

Rizky Ridho dkk dijadwalkan menjalani latihan secara virtual pada 4 November 2020.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 

Kira-kira bakal berakhir dengan skor berapa nih BolaSporter??? #manutd #arsenal #epl #ligainggris #bolasport #bolastylo #sportfeat #bolanas #superballid #gridnetwork

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom) pada

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P