Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Dengan demikian, risiko cedera bisa dihindari.
"Hal pertama adalah memilih kategori yang sesuai dengan kemampuan," kata dr. Sophia.
Selain itu, jangan lupa set up yang baik dan memperhatikan teknik berkendara, dan tahu kapan harus beristirahat."
"Kita harus melatih diri dengan bijaksana dan bukan dengan keras atau sekencang-kencangnya," tutur dia.
Pendaftaran Sport Virtual Ride 2020 masih dibuka sejak 25 September dan akan ditutup pada 6 November mendatang.
Baca Juga: Absen pada MotoGP Aragon, Marc Marquez Masih Tunggu Kapan Bisa Latihan Sepeda