Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hapus Cuitan Soal Dana White, Negosiasi Kontrak Dustin Poirier Mandek?

By Lariza Oky Adisty - Rabu, 4 November 2020 | 09:25 WIB
Petarung UFC kelas ringan, Dustin Poirier. (twitter.com/7upsportslive)

Meski begitu, cuitan Dustin Poirier menjadi indikasi bahwa negoisias kontrak antara dia dan UFC tidak berjalan lancar.

Dalam kesempatan terpisah, Dana White menjelaskan bahwa calon lawan Poirier, Conor McGregor, belum menandatangani kontrak.

Padahal McGregor sudah memberikan isyarat akan kembali ke UFC dan berhadapan dengan  Poirier.

Baca Juga: Teman Khabib Nurmagomedov Minta Anderson Silva Pensiun

"Porier dan McGregor, kesepakatan itu belum ditandatangani. Jadi kita akan lihat bagaimana hasilnya," kata White kepada The Zach Gelb Show, dikutip BolaSport.com dari Thesun.co.uk.

"Saya tidak bisa bicara mewakili Poirier, tetapi saya tahu McGregor belum tanda tangan. Saya belum tahu apakah Dustin sudah tanda tangan," ucap White lagi.

Jika betul-betul terjadi, laga Conor McGregor versus Dustin Poirier akan menjadi ulangan pertarungan tahun 2014.

Enam tahun lalu, McGregor meraih kemenangan atas Poirier.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P