Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

PB Djarum dan PB Jaya Raya Utamakan Mental saat Rekrut Pemain

By Lariza Oky Adisty - Kamis, 12 November 2020 | 17:50 WIB
Berita bulu tangkis internasional. (ANDREAS JOEVI/BOLASPORT.COM)

"Di PB Jaya Raya pun pernah ada yang seperti ini. Kalau fisik dan teknis sudah bagus tetapi mental kurang kan sayang. Jadi menurut saya perlu ada juga kerja sama dengan psikolog yang kompeten untuk mengasah aspek ini," ucap dia menjelaskan.

Baca Juga: Pelatih Bulu Tangkis Denmark Anggap Wajar Perubahan di Tim Putra

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P