Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Menurut Mohammad Ahsan, ia juga terlatih dari pengalaman bertanding selama bertahun-tahun.
"Mungkin juga karena saya sudah bertahun-tahun terbiasa bertanding dan menghadapi tekanan," ucap Ahsan menambahkan.
"Kalau pikiran saya ke soal harus membanggakan negara, bisa-bisa fokus saya jadi berantakan."
Sementara itu, Hendra juga menilai seorang atlet harus punya mental yang kuat saat dihadapkan pada situasi demikian.
"Mental harus bagus. Kalau teknik sudah ada tetapi mental buruk ya di lapangan pun pasti gemetaran," ujar Hendra lagi.
Baca Juga: Pemain Ganda Putra Malaysia Jadi Partner Latih Tanding Tim Putri