Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Perjalanan karier Derry memang sempat tak semulus sekarang.
Sebelumnya ia sering berpindah klub, tetapi kondisi tersebut tak berjalan lama.
Karena impiannya bermain sepak bola telah tercapai, Derry pun bertekad mewujudkan mimpinya yang sudah dipendam sejak lama.
Pemain berusia 25 tahun ingin membawa orang tuanya ke Kota Suci untuk menjalankan ibadah haji.
“Impian besar saya suatu saat ingin membawa orang tua naik haji bersama,” tuturnya.