Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Ungguli Suksesor Lionel Messi, Erling Haaland Sabet Golden Boy 2020

By Raka Kisdiyatma Galih - Sabtu, 21 November 2020 | 12:15 WIB
Penyerang Borussia Dortmund, Erling Haaland, melakukan selebrasi. (TWITTER.COM/BLACKYELLOW)

Sejauh ini, dia telah membukukan 11 gol dari 11 laga di seluruh ajang.

Empat gol di antaranya dicetak Haaland pada 3 pertandingan awal Liga Champions.

Anak dari mantan pemain Leeds United, Alf-Inge Haaland, itu juga tampil oke ketika berkostum timnas Norwegia.

Baca Juga: Atletico Madrid vs Barcelona - Lionel Messi Jumpa Mangsa Favorit Lagi: 3 Kali Hattrick, Tak Kalah 10 Tahun!

Halaand mengemas 6 gol dari 7 kinerjanya bersama Landslaget, julukan timnas Norwegia.

Kini Haaland memiliki tantangan besar untuk membawa Dortmund dan timnas Norwegia merengkuh gelar juara.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P