Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Terkait Bagus Kahfi, Mantan Kapten Barito Putera Nilai FC Utrecht Tak Miliki Etika

By Arif Setiawan - Senin, 30 November 2020 | 21:00 WIB
Unggahan Bagus Kahfi dengan direktur FC Utrecht Wesley Sneijder. (https://www.instagram.com/stories/baguskahfiii/2441465427759712726/?hl=en)

"Kalau mau mengambil pemain yang masih terikat kontrak dengan klub harus beretika lah sedikit," tegas Frans.

"Jangan mentang-mentang klub luar lalu ingin langsung mengambil pemain saja semaunya," tuturnya.

suryo
Frans Sinatra Huawe, pelatih Martapura FC, sedang mengawasi para pemain dari pinggir lapangan.

Baca Juga: Disiplin dan Kerja Keras jadi Pedoman Pratama Arhan di Timnas U-19 Indonesia

Sementara itu, terkait masalah ini pihak Barito Putera sendiri belum berikan klarifikasinya.

Sehingga masih menjadi teka-teki terkait alasan klub asal Banjarmasin ini tak melepas Bagus Kahfi.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P