Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Raiola Sebut Solskjaer Ngawur karena Samakan Haaland dengan Lukaku

By Raka Kisdiyatma Galih - Rabu, 9 Desember 2020 | 00:30 WIB
Wonderkid Borussia Dortmund, Erling Haaland, dikabarkan menderita cedera lutut kanan usai laga melawan Bayern Muenchen, Selasa (26/5/2020). (TWITTER.COM/DTOXICAFC)

Lebih lanjut, Raiola menyebut bahwa Haaland selalu berusaha untuk menjadi yang terbaik.

Raiola mengambil contoh mantan pemain RB Salzburg itu marah ketika diganti saat melakoni pertandingan melawan Hertha Berlin di Bundesliga pada 22 November kemarin.

Baca Juga: Gara-gara Bruno Fernandes, Paul Pogba Tak Bahagia di Manchester United

Padahal, dia sudah mencetak quat-trick alias empat gol.

Raiola menjelaskan bahwa Haaland merasa tak puas dengan hanya mencetak empat gol dalam satu pertandingan.

"Dia menghubungi saya ketika dia ditarik keluar pada menit 85 melawan Hertha," ucapnya.

"Dia saat itu mencetak empat gol dan ingin mencetak lebih lagi."

"Dia sangat kesal! Dia selalu ingin jadi yang terbaik," tambah Raiola.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P