Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Lagi, Juergen Klopp Keluhkan Kinerja VAR dalam Laga yang Dimainkan Liverpool

By Adi Nugroho - Senin, 14 Desember 2020 | 21:50 WIB
Reaksi pelatih Liverpool, Juergen Klopp. (ESPNFC)

"Itu kontak yang cukup untuk membuat keuntungan," tutur Klopp.

Baca Juga: Hasil Drawing Liga Europa - Man United Jumpa Sociedad, AC Milan Ketemu Klub Asuhan Legenda Inter Milan

Ini bukan pertama kalinya Klopp mengeluhkan kinerja VAR dalam pertandingan yang dimainkan tim asuhannya.

Sosok asal Jerman itu juga pernah melontarkan komentar seupa pada musim lalu, tepatnya dalam laga melawan Manchester United di pekan ke-9 Liga Inggris 2019-2020.

Baca Juga: Anggap Gol Rashford Tak Sah karena Ada Pelanggaran, Klopp: VAR Bermasalah!

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P