Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
"Kami berusaha untuk sering ngobrol dan saya merasa sangat senang bisa bertemu dengan mereka,” kata Lorenzo lagi.
Baca Juga: Bali United Kumpulkan Pemain 6 Januari 2021 Sambut Kelanjutan Liga 1
Dalam laga melawan Port Vale U-18, ia mengakui komunikasi dengan rekan setimnya masih kurang lancar.
Hanya saja, Lorenzo tidak terlalu mempermasalahkannya karena pada dasarnya dirinya paham skema yang ingin diterapkan pelatih Dennis Wise.
Ke depannya, ia bertekad lebih banyak menghabiskan waktu dengan Rafli Asrul dkk supaya mempermudah interaksi ketika bermain.
“Ketika kami semua berada di atas lapangan, hanya ada satu bahasa (sepakbola. Jadi, tidak ada masalah bagi saya,” kata pemain berkaki kanan itu.
“Tentunya, saya juga harus tahu beberapa kata dalam bahasa Indonesia untuk bisa lebih memahami tim, juga lebih sering mengobrol,” tutupnya.