Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Dalam 1 Tahun Terakhir, AC Milan Jadi Tim yang Paling Berkembang

By Adi Nugroho - Rabu, 6 Januari 2021 | 08:30 WIB
Momen perayaan gol yang dilakukan pemain AC Milan tak lama setelah Hakan Calhanoglu berhasil membobol gawang Lazio lewat titik putih dalam pertandingan pekan ke-14 Liga Italia 2020-20201. (TWITTER.COM/MILANREPORTS)

Itu berarti AC Milan telah naik 27 tingkat dari posisi mereka setahun silam.

Adapun tim lain yang juga mencatatkan perkembangan signifikan adalah Southampton.

Baca Juga: Siapkan Piala AFC 2021, Bali United Mulai Kumpulkan Para Pemain

Tim yang baru saja mengalahkan juara bertahan Liga Inggris, Liverpool, dengan skor 1-0 itu naik 20 tingkat dari 57 ke 37 dalam periode yang sama.

Sementara itu, tim yang berada di urutan teratas peringkat Euro Club Index adalah kampiun Liga Champions musim lalu, Bayern Muenchen.

Di bawah Bayern Muenchen, ada Manchester City dan Liverpool yang menduduki posisi 2 dan 3 secara berurutan.

Baca Juga: Garuda Select Tingkatkan Kedisiplinan Penerapan Protokol Kesehatan

Berikut ini 10 besar peringkat Euro Club Index sampai 5 Januari 2021.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P