Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Hendrawan menambahkan bahwa latihan hari pertama bukanlah sesi dengan intensitas tinggi.
Baca Juga: Rionny Mainaky: Saya Harus Yakin Dapat Raih Emas Olimpiade Tokyo
"Selama ini kami hanya punya waktu satu jam 15 menit latihan di lapangan dan satu sesi gym," kata Hendrawan.
"Di luar latihan, para pemain berada di kamar mereka untuk melakukan latihan karena mereka tidak diizinkan untuk keluar," ujar Hendrawan.
"Kami tidak benar-benar mendorong mereka terlalu keras hari ini. Namun, kami mungkin meningkatkan intensitas dalam beberapa hari ke depan tergantung pada penyesuaian jadwal," tutur Hendrawan.
Malaysia akan mengandalkan tunggal putra peringkat ke-10 dunia, Lee Zii Jia untuk memimpin di pada Thailand Open I.
Baca Juga: Rionny Mainaky Ungkap Alasan Terima Jabatan Kabid Binpres PP PBSI