Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Shesar berusaha mengejar ketinggalan 8-13, tetapi Chou semakin agresif meninggalkan perolehan poin Shesar menjadi 16-8.
Shesar mendekat 13-18 dan dibalas Chou dengan 19-13.
Baca Juga: Hasil Thailand Open I 2021 - Susul Anthony, Jonatan Christie ke Perempat Final
Akan tetapi, Chou mengunci kemenangan untuknya pada gim pertama.
Pada gim kedua, Chou menjaga keunggulan 7-4.
Shesar berusaha memperkecil jarak 6-7 setelah mencetak dua poin beruntun.
Namun, situasi tersebut tidak bertahan lama setelah Chou kembali menambah angka 8-6.
Shesar terus berusaha mendekat, tetapi Chou selalu dalam posisi unggul hingga interval 11-8.
Seusai interval, Shesar mendekat 9-11, 11-13.
Shesar berhasil mendekat 19-20. Namun, Chou yang sudah unggul berhasil menyentuh angka 21 lebih dulu.
Baca Juga: Thailand Open I 2021 - Curhat Bocah Ajaib Thailand Usai Dilibas Anthony Sinisuka Ginting