Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
"Skuat Chelsea ini sebuah hadiah dan saya kira Tuchel juga melihatnya seperti itu," imbuhnya.
Chelsea akhirnya mengumumkan secara resmi perekrutan Thomas Tuchel sebagai pelatih anyar pada Selasa (26/1/2021) waktu setempat atau Rabu dini hari WIB.
Baca Juga: 2 Efek di K-League setelah Asnawi Mangkualam Gabung Ansan Greeners FC
Tuchel menggantikan posisi Frank Lampard yang baru saja dipecat pada Senin (25/1/2021) waktu setempat.
Tuchel hanya akan mendapat kontrak di Chelsea selama 18 bulan atau 1,5 tahun.
Mantan pelatih Paris Saint-Germain itu juga akan menjadi pelatih asal Jerman pertama yang menangani Chelsea.