Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

VIDEO - Cristiano Ronaldo Hukum Blunder Kiper Inter Milan dengan Gol Pintar

By Ade Jayadireja - Rabu, 3 Februari 2021 | 06:25 WIB
Megabintang Juventus, Cristiano Ronaldo, menguasai bola saat bertemu Inter Milan dalam laga pekan ke-18 Liga Italia 2020-2021, Minggu (17/1/2021) waktu setempat atau Senin pukul 02.45 WIB. (TWITTER.COM/JUVENTUSFCEN)

Jumlah tersebut paling banyak dari seluruh pemain di lima liga top Eropa.

Dua gol Ronaldo jadi modal penting bagi Juventus untuk menghadapi leg kedua di Turin pada 9 Februari mendatang.

Dalam partai di kandang nanti, Bianconeri cuma butuh hasil seri buat melaju ke final.

Baca Juga: Tak Ada Elkan Baggott, Lini Belakang Ipswich Town U-23 Babak Belur

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P