Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Ketum PSSI Punya Satu Solusi Jitu agar Pesepak Bola Kembali ke Jalan yang 'Lurus'

By Ridwan Budiman - Kamis, 11 Februari 2021 | 18:15 WIB
Ketua Umum PSSI, Mochamad Iriawan, sedang menyapa para pemain timnas U-22 Indonesia di Lapangan D, Senayan, Jakarta, 10 Februari 2021 (MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM)

Baca Juga: Dilepas Persik Kediri, Legenda Timnas Indonesia Ini Beri Pesan

Sang Ketum PSSI ini kemudian beranggapan satu-satunya cara agar para pemain berhenti ikut tarkam adalah dengan memulai lagi kompetisi sepak bola.

Mochamad Iriawan sendiri kini sedang mengusahakan agar kompetisi Liga 1 dan Liga 2 2021 dapat segera bergulir.

Ia juga berharap agar Polri benar-benar luluh dan mau memberikan segera izin berkompetisi agar PSSI dan PT LIB dapat segera menyusun jadwal.

Baca Juga: Sepak Bola Indonesia Dinilai sedang 'Ikut-ikutan' Korea Selatan dan Jepang

"Oleh karena itu kami terus berusaha agar liga bisa bergulir lagi," ujar pria yang akrab disapa Iwan Bule ini.

"Mudah-mudahan Polri bisa memberikan izinnya (untuk kembali berkompetisi)," ujarnya.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P