Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil dan Klasemen Liga Spanyol - Luis Suarez Cetak Gol ke-18, Atletico Madrid Bisa Lega dari Kejaran Barcelona

By Bagas Reza Murti - Kamis, 11 Maret 2021 | 03:34 WIB
Gol ke-18 di LaLiga milik Luis Suarez mampu membuat Atletico Madrid untuk sementara lega dari kejaran Barcelona dan Real Madrid, usai menang atas Athletic Bilbao. (TWITTER.COM/LALIGAEN)

Di sisa waktu yang ada, kedua tim tak mampu menciptakan gol.

Atletico Madrid berhasil mengunci kemenangan krusial atas Athletic Bilbao.

Kemenangan ini membawa Atletico Madrid unggul 6 poin di puncak klasemen sementara.

Los Rojiblancos bisa menghela napas dari kejaran Barcelona setelah meraih hasil seri akhir pekan lalu melawan Real Madrid.

Starting XI

Atletico Madrid (4-4-2): 13-Jan Oblak; 23-Kieran Trippier, 15-Stefan Savic, 18-Felipe, 22-Mario Hermoso; 14-Marcos Llorente, 6-Koke, 11-Thomas Lemar, 21-Yannick Carrasco; 7-Joao Felix, 9-Luis Suarez

Pelatih: Diego Simeone

Athletic Bilbao (4-4-2): 1-Unai Simon; 18-Oscar de Marcos, 3-Unia Nunez, 5-Yeray Alvarez, 17-Yuri Berchiche; 8-Unai Lopez, 6-Mikel Vesga, 12-Alex Berenguer, 10-Iker Muniain; 22-Raul Garcia, 9-Inaki Williams

Pelatih: Marcelino Garcia

Klasemen Liga Spanyol

Klasemen oleh SofaScore LiveScore
 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)

 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P