Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Lionel Messi kembali menjadi andalan Barcelona.
Namun, Navas seperti tak ingin terkecoh untuk kedua kali.
Ia sukses menepis sepakan pemain asal Argentina tersebut.
Hingga babak pertama berakhir, skor imbang 1-1.
???? That penalty save from Leo Messi...
— UEFA Champions League (@ChampionsLeague) March 10, 2021
???? Describe Keylor Navas in one word!#UCL pic.twitter.com/b8FgJZZgQO
Navas kembali harus bekerja keras pada babak kedua.
Eks kiper Real Madrid tersebut harus menahan tembakan jarak jauh Jordi Alba pada menit ke-54.
Dibanding babak pertama, Paris Saint-Germain lebih berani bermain lebih cepat dan mengancam area pertahanan Barcelona.
Hanya saja, Barcelona tetap lebih mendominasi permainan.
Lionel Messi dan Antoine Griezmann bahkan membuat para PSG bekerja keras merebut bola dari kotak penalti pada menit ke-61 sebelum Marquinhos memblok bola.
Baca Juga: PSG vs Barcelona - Lagi-lagi Reuni Neymar dan Lionel Messi Batal Terjadi