Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Viral, Selebrasi Gol Erling Haaland Ucap Alhamdulillah Usai Dapat Perhatian Gelandang Muslim Dortmund

By Bagas Reza Murti - Selasa, 16 Maret 2021 | 08:30 WIB
Penyerang Borussia Dortmund, Erling Haaland, kembali tampil on fire saat timnya bertemu Schalke 04 dalam laga derbi Ruhr di Stadion Veltins Arena, Gelsenkirchen, Jerman. (TWITTER.COM/BVB)

Hal ini dibuktikan dengan nama Haaland yang masuk trending topic twitter dalam beberapa jam.

Banyak yang kaget mendengar Haaland mengucapkan alhamdulillah dan penasaran dengan latar agama striker asal Norwegia itu.

Namun berdasarkan pemahaman BolaSport.com kalimat tahmid yang diucapkan Haaland merupakan cara dia menirukan rekan setimnya, Mahmoud Dahoud yang seorang muslim.

Mahmoud Dahoud walaupun warga negara Jerman, namun ia merupakan seorang muslim karena lahir di Suriah.

Baca Juga: Seluruh Klub Serie A Harusnya Berterima Kasih karena Juventus Datangkan Cristiano Ronaldo

Pada laga melawan Sevilla tersebut, Dortmund ditahan Sevilla 2-2.