Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Dzhalilov pernah memperkuat klub Liga 1 seperti Sriwijaya FC dan Persebaya Surabaya.
Sementara itu, pertandingan melawan Mongoloa itu menandai laga pertama Tajikistan sejak imbang 1-1 melawan Kirgistan pada kualifikasi akhir 2019.
Tajikistan menjadi salah satu timnas Asia yang lebih aktif sejak pandemi Covid-19 terjadi.
Mereka memainkan lima pertandingan internasinal 'A' di antara Septermber 2020 dan Februari 2021.
Tajikistan memiliki tujuan untuk lolos ke turnamen besar internasional senior pertama mereka, setelah gagal mencapai Piala Dunia atau Piala Asia sejak diperkenalkan ke sepak bola internasioanl pada awal 1990-an.
Skuad Timnas Tajikistan:
Kiper: Rustam Yatimov, Mukhriddin Khasanov, Shokhrukh Qirgizboev.
Baca Juga: Ada Duet Striker Baru di Persib Bandung Selain Wander Luiz-Geoffrey Castillion
Bek: Davronjon Ergashev, Farhod Vosiev, Tabrezi Davlatmir, Akhtam Nazarov, Vakhdat Khanonov,Iskandar Dzhalilov, Manuchehr Safarov, Zoir Juraboev.