Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Madura United Sambut Kehadiran Putra Presiden RI di Kancah Sepak Bola Nasional

By Arif Setiawan - Sabtu, 20 Maret 2021 | 20:45 WIB
Kaesang Pangarep dalam wawancara bersama CEO Bali United, Yabes Tanuri yang diunggah, Jumat (19/3/2021). (YOUTUBE BALI UNITED)

Salah satunya adalah Madura United.

Achsanul Qosasi, selaku Presiden Madua United berikan sambutan kepada Kaesang Pangarep yang terjun ke kancah sepak bola Nasional.

Hal ini diungkapkan langsung melalui akun intagram pribadi Achsanul Qosasi.

TribunJakarta/Wahyu Septiana
Presiden klub Madura United, Achsanul Qosasi, menginginkan proses seleksi ketat untuk mencari pengganti Ratu Tisha sebagai Sekretaris Jenderal PSSI.

Baca Juga: Pemain Anyar PSS Bicara soal Peluang di Piala Menpora 2021

Dalam postingannya, Achsanul Qosasi juga utarakan hal serupa kepada Dewa United yang menjadi klub anyar di Liga 2 2021.

"Selamat bergabung Dewa United di Kompetisi Sepak bola Indonesia @dewaunnited," tulis Achsanul Qosasi, dilansir BolaSport.com dari instagram pribadi Achsanul Qosasi.

"Selamat datang Mas Kaesang Pangarep di Club Sepak bola nasional, @official.persissolo,"

"Dengan semangat sportifitas dan profesional, kehadiran management baru di dua club ini akan meningkatkan value club Indonesia, meningkatkan value kompetisi dan semarak persaingan sehat," ujarnya.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)

 

 

 

 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P