Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Komentator MotoGP Prediksi Valentino Rossi Bisa Menggila Tahun Ini

By Agung Kurniawan - Sabtu, 20 Maret 2021 | 21:55 WIB
Pembalap Petronas Yamaha SRT, Valentino Rossi, saat tampil pada tes pramusim MotoGP 2021 di Sirkuit Losail, Doha, Qatar, 10 Maret 2021. (PETRONAS YAMAHA SRT)

"Namun, dia masih bisa naik podium dan bahkan mungkin memenangi beberapa seri balapan," kata Meda menjelaskan.

Kejuaraan dunia MotoGP 2021 akan dimulai pada 26-28 Maret nanti.

Seri balap perdana tahun ini, MotoGP Qatar 2021, bakal berlangsung di Sirkuit Internasional Losail, Doha, Qatar.

Baca Juga: Ayah Valentino Rossi Ungkap Peran Franco Morbidelli untuk Anaknya

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P