Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Baca Juga: Stipe Miocic Ogah Pikirkan Jon Jones Sebelum Menang Atas Francis Ngannou
Lebih lanjut, Stipe Miocic mengaku pada awal kariernya dulu sempat meninggalkan seni bela diri campuran alias mixed martial arts (MMA) untuk berkonsentrasi di dunia tinju.
Namun, Miocic kemudian kembali dan fokus menggeluti MMA dengan berkiprah di UFC.
"Saya benar-benar memulai MMA terlebih dahulu dan kemudian lebih dari satu setengah tahun bertinju di beberapa negara bagian dan saya kembali," ujar dia.
"Ya, saya memikirkannya (untuk bertinju), tetapi saya tetap kembali ke MMA. Maksud saya aspek seperti itu."
"Ada begitu banyak seni bela diri dalam pertandingan ini. Saya tidak tahu, tetapi saya menyukainya. Sebab, setiap pertarungan dimulai, Anda bisa menjatuhkan dan menendang kepala lawan."
"Ada begitu banyak aspek yang berbeda dari pertandingan yang saya sukai," kata petarung berusia 38 tahun tersebut.
Baca Juga: Francis Ngannou Rekrut Raja Gulat UFC Jelang Hadapi Stipe Miocic di UFC 260