Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
"Rencana kami jelas, pertama adalah untuk menyelamatkan musim ini," ujarnya.
"Untuk musim depan, kami ingin bertarung untuk bisa ke Premier League, seperti 10 tim lainnya setiap tahun," tambahnya.
Erik Alonso juga berniat mendatangkan pemain-pemain berlabel bintang.
Meski begitu, Erik tak akan langsung menggelontorkan banyak uang untuk menggaet bintang layaknya Cristiano Ronaldo atau Lionel Messi.
Baca Juga: Sesama Pemain Asal Belanda Jadi Target Liverpool Gantikan Georginio Wijnaldum
Derby County FC pic.twitter.com/EPXS2ELGWD
— Erik Alonso (@Eralwbd) April 7, 2021
Derby are set to be taken over by Spanish businessman Erik Alonso.
The move is subject to EFL approval.
He’s only 29 and here are a couple of pictures from his Instagram. pic.twitter.com/muQFPFi12s
— The Second Tier (@secondtierpod) April 7, 2021
"Ketika Anda memasuki klub, tujuannya adalah investasi. Yang tidak akan kami lakukan adalah menghambur-hamburkan uang," ujarnya.
"Saya tidak akan menjanjikan untuk mendatangkan Messi atau Ronaldo karena itu tak realistis."
"Kami akan mencari pesepak bola yang kompeten di Premier League, yang bisa dijangkau, yang bisa dijual di masa mendatang, dan yang punya prospek jangka panjang untuk Derby County," tambahnya.