Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Baca Juga: Alasan Esteban Vizcarra Tak Dibawa Persib ke Solo Melawan PSS Sleman
Tendangan dari Irfan Jaya masih berada di samping gawang Persib Bandung.
Persib Bandung harus menarik keluar Dedi Kusnandar yang mengalami sedikit masalah di bagian kepala dan memasukkan Farshad Noor di menit ke-38.
Di menit ke-43, Wander Luiz yang mengeksekusi bola mati langsung mengarah bola ke arah gawang PSS Sleman.
Ega Rizky masih dengan sigap menghalau tendangan dari Wander Luiz.
PSS Sleman harus mengganti Ega Rizky yang mengalami cedera di menit ke-48.
Miswar Saputra masuk untuk menggantikan posisi dari Ega Rizky.