Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
"Seneng lah, semua follower sosial media naik banyak juga yang DM," ujar Zidan dilansir BolaSport.com dari channel Youtube Bang Zon.
Meski begitu dengan kondisi kulit yang putih dan rambut pirang, ia sering disindir oleh teman-temannya.
"Pernah dibilang anak haram, anak pungut tetapi it's okay, biarin aja," kata Zidan.
Walau disebut-sebut menjadi Erling Haaland versi Indonesia, namun Zidan sebenarnya merasa tidak mirip sama sekali dengan pemain asal Norwegia tersebut.
Baca Juga: Pemain Indonesia di Luar Negeri Menjamur, Boaz Solossa Curhat Bedanya dengan Masa Lalu
Menurutnya, ia lebih mirip Kevin de Bruyne.
"Nggak lah, kalau menurut saya," ujar Zidan.
"Ada juga pemain bola yang dimirip-miripin sama saya, yang Belgia (Kevin de Bruyne)."