Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Pemain dan Pelatih Persija-Persib Saat Ini yang Pernah Bela Kedua Tim

By Rinaldy Azka Abdillah - Kamis, 22 April 2021 | 08:30 WIB
Persija vs Persib (ANDREAS JOEVI/BOLASPORT.COM)

Sempat berbaju Persiku Kuningan dan Sriwijaya FC, akhirnya Andritany Ardhiyasa memperkuat Persija Jakarta pada tahun 2011.

Baca Juga: Sudirman Pastikan Tidak akan Jadi Pelatih Persija di Liga 1 2021

tribunjabar.id/DeniDenaswara
Pemain Persija Jakarta Syahroni (kiri) berebut bola dengan pemain Persib Bandung Maman Abdurahman saat pertandingan Liga Super Indonesia di Stadion Siliwangi, Bandung, Minggu (3/3). Pertandingan Persib Bandung unggul dengan skor (3-1).

3. Maman Abdurrahman

Pemain yang kental dengan nomor punggung 5 tersebut sempat memperkuat Persib Bandung selama lima tahun.

Maman Abdurrahman didatangkan Persib Bandung pada tahun 2008 dari PSIS Semarang.

Selama bermain dengan Persib Bandung, pemain kelahiran Jakarta itu menjadi tembok kokoh bersama Abanda Herman di posisi bek.

Sempat berpindah-pindah klub, akhirnya pada tahun 2016, Maman memilih memperkuat tim kota kelahirannya dan membawa Persija Jakarta menjadi juara Liga 1 pada tahun 2018.

 Baca Juga: Borneo FC Resmi Datangkan Gelandang Jebolan Timnas U-19 Indonesia

Pemain muda Persib, Alfath Fathier, berlari di sebuah sesi latihan tim.