Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Menurut Syamsyuddin, usai kebobolan permainan anak asuhnya menurun.
Akhirnya PSM pun harus menelan kekalahan dengan skor 1-2.
"Saya kurang tahu apakah dia memang melakukan pelanggaran atau tidak karena insiden itu jauh dari saya," ucap Syamsuddin.
"Hal itu yang jadi masalah."
"Akhirnya pemain saya drop pada pertandingan ini," tuturnya.