Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Pelatih PSM Sebut Keputusan Kontroversial Wasit Jadi Sumber Kekalahan dari PSS

By Arif Setiawan - Minggu, 25 April 2021 | 05:00 WIB
Logo PSM Makassar. (NDARU GUNTUR/BOLASPORT.COM)

irwanfebri
Asisten Pelatih PSM Makassar Bahar Muharram dan Syamsuddin Battola saat latihan pemain, di Stadion M

Menurut Syamsyuddin, usai kebobolan permainan anak asuhnya menurun.

Akhirnya PSM pun harus menelan kekalahan dengan skor 1-2.

"Saya kurang tahu apakah dia memang melakukan pelanggaran atau tidak karena insiden itu jauh dari saya," ucap Syamsuddin.

"Hal itu yang jadi masalah."

"Akhirnya pemain saya drop pada pertandingan ini," tuturnya.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)

 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P