Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Bali United Kembali Kirim Pemain ke Persis Solo

By Arif Setiawan - Minggu, 2 Mei 2021 | 20:00 WIB
Logo Bali United. (NDARU GUNTUR/BOLASPORT.COM)

"Dan ini juga akan menjadi kesempatan bagus bagi Arapenta untuk makin berkembang bersama rekan-rekan setim yang kualitasnya bukan main-main," ujarnya.

Baca Juga: Tekad Dhika Bayangkara Jaga Kondisi Demi Persib dan Liga 1 2021

Lebih lanjut, Yabes berharap Arapenta bisa memanfaatkan kesempatan yang diberikan dan kembali ke Bali United dengan lebih kuat lagi.

"Semoga ia dapat berkontribusi baik bagi Persis Solo," ucap Yabes.

"Dan kembali sebagai pemain yang lebih kuat lagi di skuad Serdadu Tridatu," tuturnya.

@BALIUTD/TWITTER.COM
CEO Bali United, Yabes Tanuri.

Baca Juga: Cerita di Balik Keberhasilan Borneo FC Datangkan Wawan Febriyanto

Sementara itu, Arapenta rupanya bukan pemain pertama yang Bali United kirim ke Persis Solo.

Beberapa hari sebelumnya, nama Irfan Jauhari sudah terlebih dahulu di pinjamkan ke Persis.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)

 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P