Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Drawing Malaysia Open 2021 - Praveen/Melati Lawan Lansia, Adnan/Mychelle Harapan Hafiz/Gloria

By Ardhianto Wahyu Indraputra - Rabu, 5 Mei 2021 | 14:03 WIB
Pasangan ganda campuran Praveen Jordan/Melati Daeva Oktavianti saat menjalani pertandingan semifinal PBSI Home Tournament kontra Adnan Maulana/Mychelle Cryhstine Bandaso di Hall Pelatnas PBSI, CIpayung, Jakarta Timur, Jumat (3/7/2020). (BADMINTON INDONESIA)

Fogarty/Zhong berada dalam tren negatif karena tidak pernah dalam tiga pertandingan terakhir, itu pun pada turnamen dengan level kompetisi yang rendah.

Andai lolos ke babak kedua, Praveen/Melati akan menghadapi pemenang pertandingan antara He Ji Ting dari China dan juara Eropa, Rodion Alimov/Alina Davletova, dari Rusia.

Malaysia Open 2021 akan berlangsung pada 25-30 Mei mendatang di Axiata Arena, Kuala Lumpur, Malaysia.

Turnamen bertaraf World Tour Super 750 tersebut menjadi 1 dari 2 turnamen tersisa yang masuk dalam kualifikasi Olimpiade Tokyo 2020.

Hasil Drawing Malaysia Open 2021

Babak Pertama

Tunggal Putra

Anthony Sinisuka Ginting [5] vs Lee Cheuk Yiu (Hong Kong)

Jonatan Christie [7] vs Brice Leverdez (Prancis)

Tommy Sugiarto vs Heo Kwang-hee (Korea Selatan)