Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
"Otw, bismillahirrahmanirrohim," tulisnya pada Rabu (28/4/2021).
Kini, Yussa sudah benar-benar kembali ke kampung halamannya di Solo, Jawa Tengah.
Hal itu diketahui lewat unggahan di akun Instagram pribadinya, Minggu (16/5/2021).
Yussa tampak berfoto di depan pintu kedatangan Bandara Internasional Adi Soemarmo, Boyolali, yang hanya berjarak sekitar 20 menit dari Stadion Manahan, markas Persis Solo.
Baca Juga: Malam Ini Atletico Bisa Juara Liga Spanyol, Real Madrid Siap-siang Nangis
"Home sweet home," tulis Yussa seperti dikutip Bolasport.com.
Kepulangan Yussa ini dianggap oleh sebagian pihak sebagai gestur yang memastikan dirinya akan segera bergabung dengan Persis Solo.
Terlebih Persis memang sedang berbenah dengan mendatangkan sejumlah pemain berkualitas.