Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Tetapi, pemain berusia 22 tahun menegaskan tak menyesalinya.
Baca Juga: Marquez: Saya salah, tetapi Bukan Satu-satunya Pembalap Honda yang Kecelakaan
Pasalnya bisa membela negara merupakan salah satu keinginan Aqil.
"Sedih pasti, biasanya hari raya bersama keluarga, sekarang jauh," kata Aqil dilansir BolaSport.com dari laman resmi klub.
"Karena kewajiban panggilan negara,"
"Apalagi menjadi bagian timnas adalah hal yang saya mau," ujarnya.
Baca Juga: Ogah Kena Php Manny Pacquiao, Jawara Tinju Incar Mangsa Lain
Lebih lanjut, Aqil menjelaskan bahwa situasi ini bukan hal pertama baginya.