Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Legenda Timnas Indonesia Bongkar Aspek Penting yang Mesti Diajarkan saat Usia Dini

By Abdul Rohman - Sabtu, 22 Mei 2021 | 16:00 WIB
Pelatih Rans Cilegon FC, Bambang Nurdiansyah, sedang memberikan keterangan kepada awak media di Prestige Image Motorcars, Pluit, Jakarta Utara, 31 Maret 2021. (MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM)

Baca Juga: Spain Masters 2021 - Rinov/Pitha Ogah Jadi Korban Bule Spesialis Penakluk Wakil Indonesia

Seperti tingkah laku, saling menghormati, hingga ibadah.

"Makanya saya bilang, pas memulai bermain bola atau di SSB itu jangan hanya dicekoki sepak bola saja," kata mantan pelatih PSIS Semarang itu.

"Attitude, respect, ibadah harus diajarkan," sambung Banur.

Baca Juga: Demi Juara Liga Spanyol, Atletico Madrid Akan Habis-habisan di Laga Pamungkas

Pelatih berusia 60 tahun itu tidak ingin persoalan yang dialami Yudha Febrian menyeret pemain muda lain.

"Jangan dipukul rata semua pemain muda star syndrom, itu (yang masalah Yudha Febrian) kasus, pribadi, individu," tegas Banur.

Ditegaskan Banur, sejauh ini Sekolah Sepak Bola (SSB) di Indonesia sudah menerapkan pemahaman materi seperti apa yang disebut sebelumnya.