Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Happel menjuarai pentas antarklub terakbar Eropa bersama Feyenoord (1970) dan Hamburg (1983).
Hitzfeld mengangkat trofi bareng Borussia Dortmund (1997) dan Bayern Muenchen (2001).
Heynckes mencatatkan prestasi saat memoles Real Madrid (1998) dan Bayern (2013).
Adapun Mourinho merengkuh gelar dobel untuk Porto (2004) serta Inter Milan (2010).
Baca Juga: Adu Jago di Final, Thomas Tuchel Harus Sungkem ke Pep Guardiola
Paling anyar, Ancelotti menyusul masuk buku sejarah bersama mereka ketika titel Liga Champions buat Real Madrid (2014) melengkapi dwigelar yang dia persembahkan buat AC Milan (2003, 2007).
Pep Guardiola sendiri berpengalaman menjuarai Liga Champions bersama Barcelona dua kali.