Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Jelang Duel, Rans Cilegon FC Bicara Kedekatannya dengan Arema FC

By Arif Setiawan - Minggu, 6 Juni 2021 | 12:45 WIB
Logo RANS Cilegon FC (MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM)

Baca Juga: Tahan Imbang Tim Mantan dalam Uji Coba, Ini Perasaan Kiper Persis Solo

Hamka dengan tegas menyatakan bahwa rasa persaudaraan masih dimilikinya dengan Arema FC.

MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Hamka Hamzah tengah memberikan sambutannya setelah resmi ditunjuk sebagai Manajer Rans Cilegon FC di Pluit Prastige Image Motorcars, Jakarta Utara, 31 Maret 2021.

Itu dibuktikan dengan terus adanya komunikasi yang terjalin dengan pihak Arema FC.

Baca Juga: Profil Tim EURO 2020: Turki, Nostalgia Pelatih Legendaris dan Tombak Uzur

"Rasa persaudaraan di sini cukup kental," ucap Hamka.

"Terbukti saya juga masih dekat dengan manajemen, sesama pemain dan juga karyawan Arema FC," tuturnya.

Laga uji coba melawan Arema FC sendiri akan menjadi kali pertama RANS Cilegon FC menghadapi klub Liga 1.

Selanjutnya, RANS Cilegon FC dikabarkan berniat menantang Persija Jakarta.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)

 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P