Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Dua orang yang membuat Khabib Nurmagomedov berdosa karena menang itu adalah Justin Gaethje dan Michael Johnson.
"Saya dapat menunjukkan dua di antaranya, Justin Gaethje dan Michael Johnson," ucap Khabib Nurmagomedov.
Untuk Michael Johnson, mantan petarung asal Rusia tersebut meminta sang lawan agar menyerah.
Baca Juga: Tuntaskan PR, Jan Blachowicz Puji Peningkatan Israel Adesanya
"Jadi, saya sangat berhati-hati menggulungnya dan saya hanya memintanya untuk menyerah," kata Khabib Nurmagomedov.
Khabib Nurmagomedov melakukan hal tersebut guna mencegah agar Michael Johnson tidak menderita cedera parah.
"Saya melakukan gerakan dengan sangat hati-hati," kata Khabib Nurmagomedov, dilansir dari Middleeasy.
"Karena jika Anda mematahkan lengan dengan cara itu, maka penampilan Anda tidak akan pernah sama," tuturnya lagi.
Baca Juga: Logan Paul: Jangan Bilang Saya Tak Bisa Kalahkan Mike Tyson