Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Irfan Can Kahveci mencetak gol jarak jauh dengan kaki kiri dari luar kotak penalti yang tak bisa dijangkau oleh Yann Sommer.
Walau begitu, Xherdan Shaqiri memastikan kemenangan Swiss 6 menit setelah gol Kahveci.
Ia kali ini menggunakan kaki kirinya untuk mencetak gol yang mengubah skor jadi 3-1.
Dengan kemenangan ini, Swiss menjaga peluang lolos ke babak 16 besar sebagai peringkat 3 terbaik.
Baca Juga: Pelatih Timnas Belanda Merasa Plong usai Memphis Depay Diresmikan Barcelona
Sedangkan Turki berada di urutan terbawah klasemen grup A, tanpa satu poin pun.
Penampilan antillimaks Turki di Euro 2020 banyak mendapat tanggapan miring warganet.
“Turkey will surprise a lot of people at Euro 2020. They have a chance to go far.”
Turkey: pic.twitter.com/9qtXRszuhE
— Footy Humour (@FootyHumour) June 20, 2021
Turkey created 3.44(xG) and conceded 8.03(xG) at Euro 2020.#TUR #Euro2020 pic.twitter.com/oZ3yrkKfQn
— The xG Philosophy (@xGPhilosophy) June 20, 2021
Turkey pre- Turkey in the
— Gene McGurk (@magawk) June 20, 2021
tournament tournament#EURO2020 #SUITUR #ITAWAL pic.twitter.com/a5oeT4lqEP
Tim yang digadang-gadang jadi kuda hitam turnamen, berakhir jadi keledai karena kalah 3 kali, kebobolan 8 gol dan hanya memasukkan 1 gol.
Hasil Lengkap EURO 2020, Minggu (20/6/2021)