Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
"Tetapi, ini juga menurut saya adalah pemikiran Valentino Rossi," kata Livio Suppo menjelaskan.
"Dia selalu menjelaskan bahwa akan memutuskan berdasarkan kinerjanya, dia pasti tidak bersembunyi dari hal itu," imbuhnya.
Hingga berakhirnya paruh pertama MotoGP 2021, Valentino Rossi masih tertahan di peringkat ke-19 klasemen sementara pembalap.
Valentino Rossi akan kembali beraksi pada seri MotoGP Styria 2021 di Red Bull Ring, Austria pada 6-8 Agustus mendatang.
Baca Juga: Manajer Honda Berharap Marc Marquez Bakal Melesat Usai Jeda MotoGP