Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Sergio Aguero Nyaris Terpancing Rodrigo de Paul Hina Brasil Sebelum Kena Tegur Lionel Messi

By Bagas Reza Murti - Selasa, 13 Juli 2021 | 07:40 WIB
Lionel Messi bersama Rodrigo De Paul bekerja sama menghasilkan gol Argentina ke gawang Ekuador di Copa America 2021. (TWITTER.COM/FCBFN_LIVE)

"Tidak, tidak," kata Messi yang juga diikuti oleh Sergio Aguero.

Sergio Aguero dalam Copa America 2021 kali ini memang tak banyak mendapat kesempatan bermain.

Pada musim 2021-2022 nanti, Aguero bergabung dengan Barcelona dan akan berduet dengan Lionel Messi.

Eks penyerang Man City itu dipercaya mampu menambah daya gedor Blaugrana, bersama-sama Lionel Messi.

Baca Juga: Dicari-cari Saat Inggris Kalah Adu Penalti di Final EURO 2020, Ini Jawaban Jack Grealish

TWITTER.COM/FCBARCELONA
Sergio Aguero saat resmi diperkenalkan sebagai pemain baru Barcelona pada Selasa (1/6/2021) di Stadion Camp Nou, Barcelona.

"Kita akan menyaksikan duet yang mencetak 60 gol semusim," kata legenda Barcelona, Samuel Eto'o seperti dikutip BolaSport.com dari Marca.

"Yang saya harap, Tuhan melindungi mereka dari cedera," tambahnya.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)

 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P