Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Barter Griezmann-Saul Mentok, Barcelona Tak Mau Keluar Duit, Atletico Madrid Kesulitan Penuhi Gaji

By Bagas Reza Murti - Jumat, 16 Juli 2021 | 10:05 WIB
Penyerang Barcelona, Antoine Griezmann, dituding tampil melempem dan gagal membawa prestasi bagi El Barca. (TWITTER.COM/BARCAUNIVERSAL)

Di Barcelona, Griezmann diketahui memiliki gaji 45 juta euro per tahun, atau yang terbanyak kedua setelah Lionel Messi.

Klub asal Ibukota dengan tegas menyatakan Griezmann tidak akan mendapat gaji yang sama besar ketika dia di Barcelona.

Sementara itu, Griezmann sendiri tak masalah bergabung dengan Atletico Madrid atau Barcelona, namun ia ingin mengetahui kesepakatan dari kedua klub.

Baca Juga: Real Madrid Lepas Juan Mata di Usia 18 Tahun, Florentino Perez: Ini Penipuan!

TWITTER.COM/WHOSCORED
Gelandang Atletico Madrid, Saul Niguez, dikabarkan menjadi incaran serius Manchester United.

Barcelona melanjutkan pendekatan dengan Saul, kabarnya pada Jumat (16/7/2021) mereka akan bertemu dengan agen sang pemain.

Dengan adanya tidak kesepakatan ini, negosiasi Barcelona-Atletico Madrid masih akan berlangsung dalam beberapa hari mendatang.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)

 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P