Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Sassuolo Tak Perlu Berganti Warna Kebesaran Meski Jersey Hijau Dilarang di Liga Italia

By Bagas Reza Murti - Jumat, 16 Juli 2021 | 13:35 WIB
Penyerang muda Sassuolo, Giacomo Raspadori dipanggil timnas senior Italia untuk pertama kalinya. (TWITTER.COM/FOOTBALLITALIA)

Menurutnya, peraturan hanya berlaku untuk jersey tandang dan jersey ketiga tim.

Buat tim yang sudah memiliki warna jersey utama hijau tidak akan berlaku aturan tersebut, termasuk Sassuolo.

"Isu larangan warna hijau ini terlalu diartikan tergesa-gesa dan tentu saja tidak akan diperhitungkan pada tim yang memiliki jersey warna utama hijau," tulisnya.

"Selain itu, pendekatan ke diferensiasi pola agar lebih jelas (termasuk nomor punggung) lebih penting (jika alasannya adalah agar penonton televisi lebih nyaman."

Baca Juga: Barter Griezmann-Saul Mentok, Barcelona Tak Mau Keluar Duit, Atletico Madrid Kesulitan Penuhi Gaji

"Jadi ini hanya akan memengaruhi jersey tandang atau jersey ketiga."

"Sassuolo masih bebas mengenakan jersey utamanya, atau misalnya Avellino (Serie-C) jika dia naik kasta ke Serie-A," tambahnya.

Pendapat serupa juga ditulis oleh Corriere della Sera.