Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Pelatih Persik Kediri Pelajari Taktik Beberapa Negara di Euro 2020

By Rinaldy Azka Abdillah - Minggu, 1 Agustus 2021 | 12:15 WIB
Pelatih Persik kediri, Budi Sudarsono (kanan) dan Direktur Teknik, Joko Susilo (kiri) (Kompas)

Ia memberikan banyak pemahaman soal transisis pemain saat menyerang dan bertahan.

Hal tersebut tentu cukup penting dalam sebuah pertandingan.

Dengan paham soal penempatan posisi, Joko Susilo menilai nantinya para pemainnya akan dimudahkan jika melangsungkan pertandingan.

Joko Susilo pun berharap para pemainanya dapat paham dan menerapkannya dengan baik kala menjalani laga.

Baca Juga: Saran dari Eks Striker Chelsea untuk Para Pelatih di Indonesia

”Penempatan posisi di pertandingan sangat penting untuk memudahkan permainan,” ucap Gethuk. 

Persik Kediri sendiri saat ini tengah berlatih seperti biasa guna menyambut Liga 1 2021.

Hanya hingga sat ini baik PSSI maupun PT Liga Indonesia Baru (LIB) belum mengumumkan secara resmi kapan kompetisi akan berlangsung.

Jika dilihat dari waktu yang ada, kemungkinan kompetisi baru akan berlangsung pada bulan September mendatang.

Baca Juga: Pesan Pelatih Persib untuk Wander Luiz dkk selama Latihan Mandiri

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P