Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Eks Persija dan Bali United Ini Komentari Terkait Kabar Liga 1 2021

By Alif Mardiansyah - Rabu, 4 Agustus 2021 | 12:45 WIB
Bek sayap Anan Lestaluhu saat masih memperkuat Persija. (MEDIA PERSIJA JAKARTA)

Baca Juga: Curhatan Bek Persija Otavio Dutra Seusai Liga 1 2021 Bakal Bergulir

Pesepak bola berpostur 172 cm tersebut pun mendoakan Liga Indonesia nanti dapat bergulir dengan baik dan lacar.

"Saya juga sangat rindu sepak bola. Dari saya pergi pendidikan polisi sampai saya selesai pendidikan, Liga Indonesia belum berjalan," tutur Anan Lestaluhu.

"Mudah-mudahan tahun ini menjadi awal yang baik walaupun dalam kondisi pandemi seperti ini dan sepak bola Indonesia menjadi lebih maju lagi. Tetap menjaga protokol kesehatan dan jangan lupa 5M (Mencuci tangan, Memakai masker, Menjaga jarak, Menjauhi kerumunan, dan Mengurangi mobilitas)," tutup Anan.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P