Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Meksiko cuma mendapati satu penembak yang sukses, Carlos Rodriguez.
Bagi timnas U-23 Brasil, inilah final ketiga secara beruntun yang mereka cicipi setelah London 2012 dan Rio de Janeiro 2016.
Pada final 2012, Brasil kalah dari Meksiko dan harus puas dengan medali perak.
Di kubu lawan, timnas U-23 Spanyol menyusul ke partai puncak usai mendepak Jepang beberapa jam kemudian.
Gol larut pemain Real Madrid, Marco Asensio, di menit ke-117 menjadi penentu kemenangan Tim Matador Muda.
Bagi Spanyol, ini merupakan final pertama di Olimpiade sejak terakhir mencapainya di Sydney 2000.