Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Real Madrid Vs AC Milan Lebih dari Sekadar Ujicoba - Debut David Alaba di Kampung Halaman hingga Ajang Jual 3 Pemain

By Bagas Reza Murti - Senin, 9 Agustus 2021 | 07:21 WIB
Diwarnai debut David Alaba, Real Madrid Vs AC Milan berakhir imbang 0-0 dalam laga ujicoba yang digelar di Worthersee Stadium, Klagenfurt, Austria pada Minggu (8/8/2021). (TWITTER.COM/MADRIDXTRA)

"Senang untuk memainkan debut saya untuk Real Madrid di Austria," tambahnya.

Sementara itu, laporan dari Gazetta menyebutkan jika pertemuan Real Madrid Vs AC Milan juga jadi ajang penjualan 3 pemain.

Real Madrid dikabarkan menawarkan 3 pemain untuk AC Milan yakni Alvaro Odriozola, Dani Ceballos dan Isco.

Kabarnya AC Milan tertarik dengan Isco da bernegosiasi lebih lanjut bareng Real Madrid.

Baca Juga: Hasil Uji Coba - 1 Bintang Liverpool Jadi Korban, The Reds Seri Vs Tim Posisi 10 Liga Spanyol

REAL MADRID (4-3-3): 1-Courtois (13-Lunin 46'); 17-Vazquez (28-Marvin 70'), 6-Nacho, 4-Alaba (3-Militao 46'), 12-Marcelo (35-Gutierrez 46'); 10-Modric (21-Odegaard 60'), 14-Casemiro (27-Blanco 46'), 22-Isco (32-Chust 84'); 50-Bale (20-Vinicius 46'), 18-Jovic (24-Diaz 46'), 25-Rodrygo (70')

Cadangan: 26-Andugar

Pelatih: Carlo Ancelotti (ITA)

AC MILAN (4-2-3-1): 16-Maignan; 2-Calabria (20-Kalulu 75'), 23-Tomori, 13-Romagnoli (24-Kjaer 61'), 19-Hernandez (5-Ballo-Toure 82'); 56-Saelemaekers (26-Pobega 82'), 8-Tonali (27-Maldini 81'); 33-Krunic, 10-Diaz (7-Castillejo 81'), 17-Leao (12-Rebic 46'); 9-Giroud
Cadangan: 1-Tatarusanu, 46-Gabbia, 62-Gesu, 77-Pizzari, 80-Robotti

Pelatih: Stefano Pioli (ITA)

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)

 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P