Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Roberto Firmino harus duduk di bangku cadangan pada laga pekan pertama kali ini.
Baca Juga: Bertahan di Liverpool hingga 2025, Virgil van Dijk Siap Turun Kembali ke Lapangan
Dari kubu tuan rumah, Norwich City langsung menurunkan rekrutan anyar mereka dari Chelsea, Billy Gilmour.
Gilmour turun sebagai starter dan akan bermain di lini tengah bersama Lukas Rupp dan Pierre Lees-Melou.
???? ???????????????? ???????????????? ????
Here's how we're shaping up for the first time in 2021/22! ???? pic.twitter.com/rbmV40fCYC
— Norwich City FC (@NorwichCityFC) August 14, 2021
Di lini depan, Norwcih City mengandalkan trio penyerang mereka, yakni Todd Cantwell, Milot Rashica, dan Teemu Pukki.
Sementara untuk menahan gempuran dari lini serang Liverpool, pelatih Norwich City, Daniel Farke, memasang kuartet bek andalannya.
Mereka adalah Max Aarons, Ben Gibson, Grant Hanley, dan Dimitris Giannoulis.
Baca Juga: Rekrut Dua Pemain Buangan Chelsea, Direktur Arsenal Disemprot Eks Bek Liverpool