Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Bikin Sayembara untuk Menamai Bus, Arema FC Siapkan Hadiah Sepeda Motor

By Arif Setiawan - Kamis, 19 Agustus 2021 | 18:15 WIB
Logo Arema FC. (NDARU GUNTUR/BOLASPORT.COM)

Gilang berharap dengan semua itu bisa membuat semangat pemain Arema FC berlipat-ganda.

"Lengkapnya fasilitas ini semoga bisa mendorong Arema FC untuk meraih prestasi tertinggi," kata Gilang, dilansir BolaSport.com dari laman resmi klub.

Baca Juga: Liga 1 Aman, Nasib Liga 2 sedang Diperjuangkan Meski Format Belum Jelas

"Ini semua benar-benar dari hati saya."

"Di tengah kesibukan saya apapun itu Arema tetap nomor satu yang saya pikirkan, mari satukan mimpi dan goal kita, bawa Arema berprestasi dan juara," tuturnya.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)

 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P