Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Selangor FC II mampu mencetak gol pada menit ke-21 melalui sepakan penalti yang dieksekusi oleh Alexander Ameyaw.
Baca Juga: Bagus Kahfi Menghilang, Jong Utrecht Curi Poin dengan Susah Payah
Johor Darul Takzim II menyamakan kedudukan pada menit ke-45+5 melalui Fernando Rodriguez.
Gol Fernando Ridriguez itu menjadi penyelamat timnya dari kekalahan.
Pasalnya setelah itu, tidak ada lagi gol tercipta hingga pertandingan berakhir.
Skor akhir pertandingan antara Johor Darul Takzim melawan Selangor FC II sama kuat, 1-1.